Wednesday, November 17, 2010

USB Disk Bootable

Cara untuk membuat USB bootable, yaitu:

pertama, buka command prompt dengan status administrator

asumsi drive letter UFD agan F: , maka format dulu UFD nya (jangan lupa backup data)

FORMAT F: /FS NTFS
aktifin partisi pertama dari drive nya agan dengan cara ketik :

Start DISKPART

LIST DISK

SELECT DISK x
(x buat urutan UFD agan yang ditampilin diskpart tadi)

SELECT PARTITION x

ACTIVE

EXIT
sekarang, tinggal finishing aja gan, bikin USB si agan bootable. misalnya mau dibikin installer windows 7.

masukin dvd windows 7 ato mount .iso yang agan punya

misal drive letter nya G:

di command prompt ketik

G:

CD \BOOT

BOOTSECT /NT60 F:
sekarang tinggal kopi semua isi dvd windows 7 nya

XCOPY G:\ F:\ /S/E
selamat mencoba...!!!

Tuesday, November 16, 2010

Bandwidth Controller - Mengatur trafik data didalam jaringan


Bandwidth Controller adalah sebuah software untuk mengatur bandwidth computer data atau traffic baik internet maupun data network.

Bandwidth Controller bisa dikatakan sebagai software pembatas bagi computer lain atau memberikan prioritas bagi computer lain agar bisa mengaccess data internet maupun data lokal

Bandwidth Controller bertujuan untuk mengatur bandwidth dari computer lain. Penempatan software Bandwidth Controller ditempatkan pada sebuah computer yang dijadikan jalur keluar misalnya mengaccess data internet. Sebagai contoh, bila sebuah warnet, kantor atau jaringan computer tetangga mengunakan sebuah computer yang dijadikan sebagai Gateway / computer sharing / computer server. Computer server tersebut berfungsi untuk mendistribusikan data keluar masuknya dari dan ke computer lainnya. Sehingga seluruh computer dapat mengaccess data bersama sama seperti sharing koneksi internet.

http://obengware.com/software/bandwidthcontroller.htm